Veldan, si Robot Guru Shalat Dari Iran



Plasa.msn.com - Seorang guru membuat robot yang digunakan untuk mengajar sholat. Veldan melakukan gerakan sholat saat dipertontonkan kepada anak-anak sekolah dasar Alborz di Veramin, Iran, 24 Februari 2014. Rezai seorang guru asal Iran menciptakan Veldan, sebuah robot yang bisa mengajarkan anak-anak untuk sholat. Dengan adanya robot tersebut diharapkan anak-anak bisa meniru gerakan sholat. Akbar Rezaie membuka kelas private bagi ana-anak yang ingin belajar membuat robot. Veldan adalah karya pertamanya yang dibikin di rumahnya dengan peralatan yang sangat sedehana. Veldan diambil dari dalam al-Quran yang berarti surganya pemuda. Dengan mesin sederha yang ia buat, gerakan robot menjadi daya tarik sendiri bagi anak-anak agar lebih rajin lagi dalam beribadah..



Veldan melakukan gerakan sholat saat dipertontonkan kepada anak-anak sekolah dasar Alborz di Veramin, Iran, 24 Februari 2014..



Seorang guru pembuat robot yang mengajarkan sholat Veldan asal Iran Akbar Rezaie di rumahnya di Varamin, Iran, 22 Gebruari 2014.



Veldan melakukan gerakan sholat saat dipertontonkan kepada anak-anak sekolah dasar Alborz di Veramin, Iran, 24 Februari 2014.....

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama